Surat Edaran tentang Seruan Berkala Taat Protokol Kesehatan Dalam Kampus Universitas Udayana

Dalam rangka memaksimalkan pelaksanaan Instruksi Rektor Universitas Udayana Nomor 3 Tahun 2020 tentang Tatanan Normal Baru di Universitas Udayana, dengan ini kepada seluruh unsur kelembagaan disampaikan arahan kebijakan seperti yang tertera dalam Surat Edaran yang dapat diunduh pada laman ini.